Dalam rangka meningkatkan profesionalisme serta memberikan
penghargaan terhadap prestasi dan dedikasi Guru dan Tenaga Kependidikan
di Jawa Timur, Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur melalui Bidang
Pembinaan Guru dan Tenaga Kependidikan akan menyelenggarakan
Pemilihan Guru dan Tenaga Kependidikan Berprestasi dan
Berdedikasi Tingkat Provinsi Jawa Timur Tahun 2020 yang akan
dilaksanakan secara berjenjang dari tingkat sekolah, kecamatan dan
kabupaten/kota, dengan informasi sebagai berikut:
Surat Edaran dan Nota Dinas Pendidikan provinsi Jawa Timur silahkan Download disini
NB: bagi Guru dan Tenaga Kependidikan silahkan menghubungi Cabang Dinas Pendidikan Wilayah Masing2 untuk jenjang SMA,SMK,PLB dan Dinas Pendidikan kab/Kota masing2 untuk jenjang TK,SD,SMP
Mohon maaf untuk prosedur pendaftaran online terkait surat edaran pemilihan tendik berprestasi bagaimana ya??mohon petunjuknya. Terimakasih
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusPendaftaran Online semua peserta di buka mulai kemarin tetapi ketika dicoba hari ini link tersebut tidak bisa di gunakan untuk pendaftaran online. apakah pendaftarannya di undur ? mohon informasinya.
BalasHapusmohon petunjuk untuk cara pendaftaran?
BalasHapuscabdin bojonegoro belm mendapat info apapu terkait dengan pendaftraan guru prestasi ini
BalasHapusmohon petunjuk cara pendaftarannya mengingat pendaftaran dimulai hari ini tgl 12 mei - 13 mei 2020
BalasHapusApakah memang belum ada link untuk pendaftarannya?
BalasHapusLink pendaftarn mana ya, karena info terakhir hari ini selesai pendaftaran
BalasHapus